Dalam
kehidupan kampus ada tahapan siklus kehidupan mahasiswa layaknya proses tumbuh
bakteri. Kesamaan siklus hidup Bakteri dan mahasiswa dalam fase hidupnya
terdiri atas fase adaptasi (Maba semester 1 dan 2), fase pertumbuhan (semester
3 dan 4), fase stasioner (semester 5 dan 6) dan fase kematian (semeseter 7 dan
tak terhingga).
Adera Chan
Wednesday, April 22, 2015
Monday, January 12, 2015
Kenapa Ada Mahasiswa Yang Lama Lulus Kuliah??
Kanda
yakin, bahwa gak ada seorang pun yang ingin berlama-lama di kampus
menyelesaikan studi apalagi di drop out (Baca:
DO). Benerkan?? Pasti ingin cepet lulus, cepet dapet kerjaan impian, ngewujudin
cita-cita, beli ini itu sendiri, punya istri-anak-cucu, dan terpenting
ngebahagiain kedua ortu dan keluarga.
Awalnya
masuk kuliah sih pasti ada yang ngerasa seru, dapet pengalaman berbeda dari
SMA, bisa nyantumin status anak kuliah di facebook, dan terpenting ingin
Tuesday, December 30, 2014
Cerita antara Saya dan Kapur Tulis Sarjana
Pelajar Indonesia di kurun waktu 1998-2010-an pasti pernah
mengenal atau setidaknya pernah menggunakan kapur tulis dengan merek
"Kapur Tulis Sarjana". Mungkin mereka yang sekolahnya diperkotaan
tidak mengenalnya karena telah menggunakan spidol, tapi mustahil sekali jika
demikian. Karena di negara kaya sumber daya alam ini (baca: Indonesia),
penggunaan spidol sangat sedikit sekali jumlahnya. Yah, dikit banget. Dan
kebanyakan pake kapur tulis untuk nulis di papan hitam atau papan hijau.
Okelah, panjang urusannya jika membahas kapan penggunaan
spidol dan white board karena banyak banget referensinya dan itu udah
terwakili. Oke, ini mah cuma sekedar nostalgiaan saya dengan kapur tulis yang
satu ini. Nih penampakannya:
Friday, November 28, 2014
Jadilah Jomblo-jomblo yang Bahagia
Melihat semakin banyak teman yang menemukan pasangan hidup,
melihat foto-foto ‘narsis’ mereka di Facebook, twitter, bbm, instagram, atau
media social (medsos) lainnya, sementara kamu masih saja menjomblo. Beberapa
dari kamu mungkin santai, tapi pasti tidak sedikit pula dari Kamu yang kemudian
bertanya pada diri sendiri. “Apakah yang seharusnya Kamu lakukan?” Ngerusak tembok kamar? Diem dipojokan? Atau tabah
dengan semua ini?
Biar gak nyesek berkepanjangan, nih ada beberapa tips biar jadi
jomblo tapi tetep bahagia dan kreatif.
Tuesday, November 25, 2014
Metanoia
Pernahkah anda mendengar metanoia? Ada beberapa perusahaan
yang memakai metanoia dalam perusahaannya. Bahkan, ada jaringan toko buku yang
menggunakan kata tersebut.
Demi keinginan menutup rasa penasaran,
Subscribe to:
Posts (Atom)